Makalah sederhana bola voli terdiri dari 3 bab yaitu bab I Pendahuluan, bab II Pembahasan dan yang terakhir bab III Kesimpulan dan Saran atau penutup. Isi dari masing-masing bab tersebut akan dijelaskan secara detil berikut ini.
Contoh Makalah Bola Voli - Penjaskes |
Bab I Pendahuluan
Pada bab ini akan dibahas mengenai beberapa hal yaitu tentang latar belakang, tujuan serta manfaat makalah yang kita susun. Selengkapnya tentang pembahasan bab I ini silahkan baca di Contoh Bab I Makalah Bola Voli.
Bab II Pembahasan
Di bab II kita akan membahas lengkap tentang oleh raga bola voli yaitu dari pengertian bola voli sampai peraturannya. Selengkapnya silahkan baca Contoh Bab II Makalah Bola Voli.
Bab III Kesimpulan dan Saran
Meski hanya terdiri dari kesimpulan dan saran untuk menyusun bab III ini kita harus mengetahui teorinya. Lebih jelasnya tentang Bab III ini silahkan ke artikel Contoh Bab III Makalah Bola Voli.
Setelah membaca uraian diatas tidak ada lagi alasan bagi rekan pelajar untuk malas dan berkata tidak bisa apabila mendapatkan tugas menyusun makalah penjaskes dengan tema bola voli. Semoga pembahasan materi kali ini bisa memperluas pemahaman kita tentang makalah serta tentang olah raga bola voli.