» » » » » Kumpulan Soal-Soal Peluang Matematika Terkini

Soal Peluang Matematika - Masih untuk pelajar sma, kali ini kita akan membahas mengenai kumpulan soal-soal peluang terkini yang merupakan koleksi soal yang dapat dipergunakan untuk memperdalam materi tentang peluang. 

Jika rekan pelajar kebetulan sedang membutuhkan Soal Peluang Matematika ini silahkan ikuti pembahasan ini sampai akhir karena saya tidak hanya akan membahas kumpulan soalnya saja tetapi saya juga akan memberikan alternatif penyalinan (copy download) agar rekan dapat mempelajari soal peluangnya dirumah.

Kumpulan Contoh Soal-Soal Peluang

Berikut ini jika rekan ingin melihat contoh soal peluang yang akan kita bahas. Pada contoh ini saya hanya akan memberikan beberapa soal saja sebagai acuan apakah rekan ingin mempelajari semuanya atau tidak.

Contoh Soal – Soal Peluang 


1. 10 orang finalis suatu lomba kecantikan akan dipilih secara acak 3 yang terbaik. Banyak cara pemilihan tersebut ada … cara.  ( Soal Ujian Nasional tahun 2005 )

70
80
120
360
720

2. Banyaknya bilangan antara 2000 dan 6000 yang dapat disusun dari angka 0,1,2,3,4,5,6,7, dan tidak ada angka yang sama adalah ….  ( Soal Ujian Nasional tahun 2004 )
a. 1680
b. 1470
c. 1260
d. 1050
e. 840

3. Dari kota A ke kota B dilayani oleh 4 bus dan dari B ke C oleh 3 bus. Seseorang berangkat dari kota A ke kota C melalui B kemudian kembali lagi ke A juga melalui B. Jika saat kembali dari C ke A, ia tidak mau menggunakan bus yang sama, maka banyak cara perjalanan orang tersebut adalah ….  ( Soal Ujian Nasional tahun 2002 )
a. 12
b. 36
c. 72
d. 96
e. 144

4. Banyak garis yang dapat dibuat dari 8 titik yang tersedia, dengan tidak ada 3 titik yang segaris adalah ….  ( Soal Ujian Nasional tahun 2000 )
a. 336
b. 168
c. 56
d. 28
e. 16

5. Dalam kantong I terdapat 5 kelereng merah dan 3 kelereng putih, dalam kantong II terdapat 4 kelereng merah dan 6 kelereng hitam. Dari setiap kantong diambil satu kelereng secara acak. Peluang terambilnya kelereng putih dari kantong I dan kelereng hitam dari kantong II adalah ….  ( Soal Ujian Nasional tahun 2007 )
a. 39/40
b. 9/13
c. 1/2
d. 9/20
e. 9/40

Koleksi Kumpulan Soal-Soal Peluang Terkini. Ada beberapa koleksi kumpulan soal tentang materi peluang yang dapat dipelajari dirumah ataupun disekolahan. Berikut beberapa koleksi kumpulan soal yang saya maksud, silahkan dipelajari dengan teliti.
  1. 10 Soal Peluang Terpopuler 
  2. 20 Soal Peluang Ujian Nasional 
  3. Soal dan Pembahasan Materi Peluang 
  4. Kumpulan Soal Peluang Terbaru 

Download Kumpulan Soal-Soal Peluang Terkini

Tidak hanya dibaca disini, soal-soal yang dibahas disini dapat rekan salin download ke media pribadi rekan pelajar baik itu laptop atau media lain yang dapat digunakan untuk mempelajari soal-soal diatas. 

Jika rekan berminat untuk mempelajari seluruh soal yang dibahas disini silahkan rekan salin atau download melalui tautan yang telah disediakan.

Semoga dengan koleksi-koleksi yang kita bahas ini, pemahaman tentang materi peluang akan lebih dalam lagi.

About Pendidikan Kesehatan

Hi..! Berita Andalan adalah situs berita pendidikan dan kesehatan sek. Disini anda bisa mendapatkan informasi seputar pendidikan, kesehatan, seksualitas dan berbagai informasi pendidikan lainnya, terima kasih telah berkunjung...
«
Next
Newer Post
»
Previous
Older Post